Ternyata menarik yah sejarah perayaan malam tahun baru di dunia

Ternyata menarik yah sejarah perayaan malam tahun baru di dunia

Ternyata menarik yah sejarah perayaan malam tahun baru di dunia

Kuba, Austria, Hungaria, dan Portugal
Masyarakat Kuba, Austria, Hungaria, dan Portugal memiliki tradisi makan babi bersama untuk menyambut tahun baru. Menyantap babi bersama yang dianggap melambangkan kemajuan dan kemakmuran.

 

Swedia dan Norwegia
Menyajikan puding nasi dengan kacang almond yang tersembunyi di dalamnya. Hal ini dimaknai, bahwa siapa yang menemukan kacang almond tersebut akan dilimpahi keberuntungan selama satu tahun mendatang.

 

Denmark
Orang Denmark menyambut tahun baru dengan melempar piring dan gelas tua mereka ke luar pintu rumah. Kegiatan ini melambangkan pengusiran roh jahat. Mereka juga akan berdiri di atas kursi dan melompat bersama pada tengah malam. Hal ini melambangkan lompatan ke Januari agar mendapatkan keberuntungan.

Kolombia
Negara satu ini tradisinya unik banget, guys. Orang-orang Kolombia akan membawa koper kosong di sekitar blok rumah mereka. Maknanya adalah mereka berharap di tahun yang baru akan penuh dengan perjalanan-perjalanan baik.

--

Ternyata menarik yah sejarah perayaan malam tahun baru di dunia. Mulai dari zaman Mesopotamia yang pergantian tahunnya dimulai bulan Maret hingga akhirnya dimulai bulan Januari. Perayaan tahun baru juga dilakukan dengan cara unik di masing-masing budaya. Sampai saat ini, perayaan tahun baru identik dengan pesta, terompet, kembang api, hingga petasan.

Nah, kalau kamu ingin mengetahui sejarah unik lainnya, yuk buruan langganan ruangbelajar sekarang juga!

Ingin Berhasil Wujudkan Resolusi Tahun Baru? Simak 7 Tips Membuatnya!

Selamat Tahun Baru 2023! Perayaan tahun baru juga biasanya akan diiringi dengan situs slot gacor menyusun resolusi baru. Apakah kamu salah satunya? Resolusi dideskripsikan sebagai awal baru untuk membuat diri sendiri menjadi lebih baik lagi.

Namun, percuma saja membuat resolusi tahun baru jika kamu tidak siap untuk mewujudkannya ‘kan? Faktanya, menurut studi yang dilakukan oleh Universitas Scranton, hanya 8% orang yang berhasil mewujudkan resolusinya, loh. Yuk, jadi bagian dari 8% tadi dengan mengikuti tips sukses mewujudkan resolusi tahun bari berikut ini!

 

1. Mulai dari langkah kecil
Mulailah dengan membuat target yang realistis dan kamu yakin bisa untuk mewujudkannya. Biasanya, langkah kecil justru akan menuai sukses yang lebih besar. Menetapkan target yang terlalu ambisius akan membuat kamu kewalahan atau bahkan frustasi. Sebaliknya, dengan menetapkan target yang lebih logis, kamu memiliki kemungkinan untuk mewujudkan resolusi yang lebih besar.

No Comments

Comments are closed.